Diduga, Ratusan Juta Rupiah Dana BUMDes Orudua Sibohou Habis

Nisel Sumut//Klivetvindonesia.com | Ratusan juta Uang Badan Usaha Milik Desa (BUMdes) desa Orudua Sibohou,Kecamatan ULUSUSUA, Kabupaten Nias Selatan, Provsu diduga dananya habis.

Pasalnya uang modal mencapai ratusan juta sampai saat ini belum ada kejelasan atau Laporan Pertanggung Jawaban.

Berdasarkan informasi yang berkembang di masyarakat Desa tersebut uang bumdes diduga hanya di nikmati Oknum aparat desa .

Modal BUMDes yang seharusnya setiap tahun ada laporan pertanggung jawaban dana. Sejak tahun 2020-2023 tidak ada laporan. Bahkan masyarakat hanya menduga-duga saja siapa yang memakai uang itu.

Warga: Kalau dana bumdes saat ini masih ada atau tidak saya tidak tahu, sebab buku rekening dibawa ketua bumdes, hingga sekarang pun saya belum ditunjukkan buku rekening, ujarnya.

Awak media ini cek kebenarannya, karena tidak mau informasi itu sepihak dan kita telusuri tapi sampai saat ini belum tahu, apa dana itu betul-betul tidak ada atau masih ada, karena informasi dari masyarakat sudah tiga tahun belum ada bayar bunga dan Papan Informasi/Baliho Dana desa tidak pernah terpasang.

Sementara saat kepala desa Orudua Sibohou, dikonfirmasi awak media, pihaknya belum bisa menjawab alis tidak meng Gubris.

Selanjutnya awak media ini mengkonfirmasi kepada Yanuari Lai’a sebagai ketua BUMDes mengatakan Saya lagi sibuk.Pungkasnya.Senin.8/5/2023.

Diharapkan kepada pihak-pihak terkait agar segera Menindalanjuti informasi ini.

Penulis : Yerlin NAPITUPULU.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *