Wamensos Agus Jabo Priyono Tinjau Lokasi Terdampak Banjir di Kota Bandar Lampung

BANDAR LAMPUNG – KLTV INDONESIA

klivetvindonesia.com, Bandar Lampung,  – Wakil Menteri Sosial (Wamensos) Agus Jabo Priyono melakukan peninjauan langsung ke dua titik terdampak banjir di Kota Bandar Lampung pada Selasa (21/1/2025).

 

Dalam kunjungan tersebut, Wamensos berkeliling untuk memantau kondisi wilayah pasca-banjir dan berdialog dengan warga yang terdampak, memastikan kebutuhan mereka dapat segera terpenuhi.

 

Wamensos Agus Jabo Priyono menegaskan bahwa pemerintah hadir untuk memberikan bantuan dan dukungan kepada masyarakat yang terkena musibah, serta memastikan upaya pemulihan pasca-banjir dapat dilakukan dengan cepat dan efektif.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *