K-LTV INDONESIA
–klivetvindonesia.com-Kebakaran enam unit rumah warga di dusun Langkowa Desa keCamatan Tombolo Pao Kabupaten Gowa Sulawesi selatan, Sabtu 28 Oktober 2028 membuat warga masyarakat tersebut kehilangan tempat tinggalnya.
Informasi yang diperoleh dari saksi mata bahwa kebakaran tersebut terjadi pukul 20 : 00 Wita. Sedangkan penyebab kebakaran belum diketahui persisi yang mengakibatkan enam rumah tersebut ludes terbakar .
Akibat dari kebakaran tersebut sangat terpukul buat Dg Kombeng, Dg Tarru, P Erang , Dg Masiga dan Dg Siola dan dua puluh empat anggota keluarga dari lima kepala keluarga mereka harus mengungsi ke tempat tinggal yang lain.
Oleh karena itu pemerintah setempat membantu kebutuhan mendesak yakni 5 unit rumah , makanan siap saji yang jumlahnya 24 porsi , peralatan dapur,bahan makanan dan lain – lain .(ARI)





