Walikota Makassar Berjanji Secepatnya Membangun Lapak Yang Terbakar Di Pasar Sentral

SULSEL_KLTV INDONESIA

TIM LIPUTAN / INVESTIGASI :
IKBAL 99

MAKASSAR MALL klivetvindonesia.com Kehadiran Walikota Makassar Ir H. Muhammad Ramdan Pomanto dilokasi kebakaran Pasar Sentral Makassar Sulawesi Selatan , Rabu 28 / 12 /2022 di sambut hangat oleh Pedagang Kaki Lima (PK5)

Pasalnya walikota tersebut sangat peduli terhadap tempat usaha mereka karena dia berjanji untuk secepatnya Pedagang Kaki Lima kembali berdagang karena persiapan menyambut datangnya Bulan Suci Ramadan,”begitu ujarnya.
.

Lebih lanjut dia menyampaikan bawa dia kasihan terhadap pedagang kaki lima ini karena mereka orang susa”, langsung disambut sorak sorai oleh Pedagang Kaki Lima yang kebetulan mereka juga hadir , ketika wartawan mewawancara Walikota Makassar yang didamping Dirut PD Pasar Makassar.iksan

Kepada wartawan, Ir H. Muhammad Ramdan Pomanto menegaskan bawa kejadian berulang – berulang seperti ini harus menjadi pembelajaran dan kita harus meningkatkan sistim keamanan yang merupakan bagian terutama buat korban kebakaran, apakah kita akan membuat sistim buka tutup,”begitu ujarnya.

Menjawab pertanyaan, walikota Makassar Ir H. Muhammad Ramdan Dany Pomanto menyampaikan bawa satu dua hari saya akan panggil mereka untuk merumuskan hal tersebut dan kebiasaan dalam memberi keputusan saya selalu melibatkan mereka,”begitu ujarnya.

Meski tadi saya sudah bicarakan dan mereka ada yang setuju,begitu kata dia. Untuk membangun lapak yang terbakar tersebut dia sudah cek material di kantor Dinas Pekerjaan umum Makassar maka kami akan membantu mereka untuk mengerjakan lapak yang terbakar tersebut.

Saya sudah kordinasi dengan Polres Pelabuhan dan mereka siap mengatur lalulintas kendaraan. Ketika ditanya, apakah perbankan akan membantu usaha , Pedagang kaki lima ,kata” dia, mereka yang berusaha sendiri .

Mengenai lokasi lapak tidak bergeser kedalam tetap, karena saya membantu mereka, langsung disambut sorak sorai , hidup Dany, hidup Danya.

Ketika di tanya ada kesengajaan untuk bakar lapak, jawab dany itu tugas Polres Pelabuhan yang akan mengusut.

Sementara itu  Direksi Utama PD Pasar Makassar, Ichsan Abduh Hussein dalam penyampaiannya bahwa Jumlah lapak yang terbakar adalah 931 lost yang terdiri dari pedagang kain, baju,gorden,accesoris,warung,tas dan dompet.ujarnya

 

 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *