Peduli Warganya,Kapolsek Arungkeke,Rutin Melaksanakan Safari Jum’at. Ini Tujuannya

 

SULSEL_KLTV INDONESIA-klivetvindonesia.com

Bacaan Lainnya

Kapolsek Arungkeke AKP MUH ADAM S.H., melaksanakan Safari Jum’at di mesjid Nurul Muhammad Dusun Pallengu Desa Arungkeke Kec.Arungkeke Kab.jeneponto.,pada kegiatan safari Jum’at Kapolsek memberikan pesan-pesan kamtibmas serta Menghimbau kepada jamaah yang belum melakukan vaksinasi ke III (Booster) agar melakukan vaksinasi dipuskesmas terdekat dan mengajak masyarakat untuk melakukan upaya pencegahan wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada hewan ternak, seperti Sapi, kerbau, kambing,serta Domba.,
Adapun gejala penyakit Mulut dan Kuku ( PMK):
– Ternak Demam tinggi 39 s/d 41 derajat celcius
-Keluar Air liur berlebihan
-pelepuhan dibagian gusi
-kuku kaki terlihat terkelupas

Apabila hewan ternak mengalami gejala tersebut agar menghubungi pemerintah setempat untuk dikoordinasikan pihak terkait.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *